Friday, November 14, 2014

Instal Aplikasi 2 BBM Dalam Satu Smartphone Android

Cara Install 2 BBM pada Smartphone Android dengan Mudah
Cara install 2 BBM dalam satu Smartphone Android sangatlah mudah, bahkan bukan hanya 2 BBM, kamu bisa menginstall 3 sampai 4 BBM sekaligus dengan id dan pin berbeda bahkan lebih, sebelum kamu menginstall banyak BBM, cobalah pertimbangkan juga bahwa hanya dengan 1 BBM saja HP kita bisa sangat lemot apalagi dengan banyak installan BBM sekaligus dalam satu Smartphone.
Setelah BBM update terbaru ke versi 8, banyak pengguna BBM mengeluh karena Smartphone menjadi sangat lemot, meskipun dengan BBM versi 8 memiliki lebih banyak fitur daripada versi 7, seperti fitur BBM Channel, Toko, BBM Call, dan lainnya, tetapi tak heran juga tergolong cukup banyak yang menggunakan BBM versi 8.
Sebelumnya smartphone kamu harus sudah terinstal BBM resmi Official dari PlayStore, jika belum punya kamu bisa download BBM resmi disini.
Cara install BBM lebih dari satu pada Smartphone Android :
  • Silahkan kamu daftarkan beberapa akun Blackberry ID yang berbeda dengan email yang berbeda pula.
  • Download BBM1, BBM2, BBM3, BBM4 dan BBM5 jika kamu ingin memiliki lebih dari dua BBM.
  • Kemudian Instal semua BBM yang sudah kamu download tadi seperti biasa.
  • Setelah semua berhasil kamu instal, silahkan login pada masing-masing BBM tersebut.
  • Selesai.
Mudah bukan, sekarang kamu telah berhasil menggunakan lebih dari satu BBM dalam 1 Smartphone Android. Namun jika kumu gunakan dalam waktu jangka panjang, siap-siap saja smartphone kamu boros pemakaian data dan baterai. :)
Download BBM :

Selamat Mencoba!

No comments:

Post a Comment