Spesifikasi Huawei Ascend Y300
- Jaringan 2G GSM 850 / 900 / 1800 / 1900, 3G HSDPA 900 / 2100 – Y300-0100, HSDPA 850 / 1900 / 2100 – Y300-015, Mini-SIM
- Dimensi 124.5 x 63.8 x 11.2 mm (4.90 x 2.51 x 0.44 inchi)
- Berat 130 gram (4.59 oz)
- Layar IPS LCD capacitive touchscreen, 16 juta warna, 480 x 800 pixels, 4.0 inchi (~233 ppi pixel density), Multitouch hingga 5 jar, Protection Scratch-resistant glass
- Audio MP3 ringtones, Loudspeaker, 3.5mm jack
- Memori eksternal slot microSD up to 32 GB, Internal 4 GB, 512 MB RAM
- Data GPRS, EDGE, HSDPA 7.2 Mbps, HSUPA 5.76 Mbps, Wi-Fi 802.11 b/g/n, Wi-Fi hotspot, Bluetooth v2.1 with A2DP, EDR, microUSB v2.0
- Kamera utama 5 MP, 2592×1944 pixels, autofocus, LED flash, Geo-tagging, Video 480p@30fps, kamera kedua VGA
- OS Android v4.1 (Jelly Bean)
- Chipset Qualcomm MSM8225 Snapdragon, CPU Dual core 1 GHz Cortex-A5, GPU Adreno 203
- Sensors Accelerometer, proximity
- Perpesanan SMS(threaded view), MMS, Email, Push Email, IM
- Browser HTML, Radio FM, GPS dengan A-GPS, Java melalui Java MIDP emulator
- Warna Black, White
- SNS integration, MP3/WAV/eAAC+ player, MP4/H.264 player, Organizer, Document viewer, Photo viewer/editor, Voice memo/dial, Predictive text input
- Baterai Li-Ion 1730 mAh
Sedangkan untuk kebutuhan fotografi dan dokumentasinya, smartphone ini dibekali dengan kamera belakang bersensor 5 Megapiksel beresolusi 2592 x 1944 piksel yang dilengkapi pula dengan kamera depan VGA untuk menunjang kebutuhan Anda akan aktifitas video call. Dan sebagai media penyimpananya, disediakan memori intenal dengan kapasitas 4 GB yang dilengkapi pula dengan memori eksternal microSD berkapasitas 32 GB.
Informasi yang Perlu Kami sampaikan bagi Anda yang mencari Harga dan Spesifikasi diatas akan berbeda di setiap wilayah tergantung Tempat dimana Lokasi Anda Tinggal.
Demikian informasinya Kami sampaikan, Semoga Artikel Ini Bermanfaat Hendaknya Buat Anda Semua.
No comments:
Post a Comment